14 Des 2010

Dari Menulis


Dari menulis, saya mencoba berpikir dan menuangkan berbagai ide-ide, inspirasi, dan hikmah-hikmah kehidupan. Apapun itu, rasanya jiwa ini senantiasa merasakan kedamaian saat menulis.. berbicara dengan sisi lain dalam kehidupan kita betapa membuat semakin memperlembut hati ini. Insya Allah..


2 komentar:

Kolom komentar tersedia untuk diskusi, berbagi ide dan pengetahuan. Hargai pembaca lain dengan berbahasa yang baik dalam berekspresi. Setialah pada topik. Jangan menyerang atau menebar kebencian terhadap suku, agama, ras, atau golongan tertentu. Terima kasih.